Teriyaki Daging Sapi Simpel

Dipos pada March 12, 2022

Teriyaki Daging Sapi Simpel

Anda sedang mencari inspirasi resep Teriyaki Daging Sapi Simpel yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Teriyaki Daging Sapi Simpel yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Teriyaki Daging Sapi Simpel, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Teriyaki Daging Sapi Simpel enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Teriyaki Daging Sapi Simpel sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Teriyaki Daging Sapi Simpel memakai 9 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Alhamdulillah....masih ada simpenan daging dr mamake. Tampilan'a gk sperti teriyaki pada umum'a y, yg daging'a di slice tipis. Krna ini daging'a msh pada nrmpel di tulang, udh d rebus jg. Bingung, mau d slice jd'a malah hancur. Jd d potong asal" aja, yg penting enank😉 Ayo masak.... 👩‍🍳

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Teriyaki Daging Sapi Simpel:

  1. Bahan Utama
  2. 250 gr daging sapi
  3. Bahan Bumbu
  4. 1/2 bawang bombay besar
  5. 2 siung bawang putih, cincang halus
  6. 1 sachet saori teriyaki
  7. 1 sachet saori saos tiram
  8. 2 sdm blueband serbaguna
  9. Secukupnya air

Langkah-langkah untuk membuat Teriyaki Daging Sapi Simpel

1
Iris tipis daging, sisihkan. (di foto daging'a gk d slice krna sudah di rebus ya. Saya slice hancur, jd saya potong asal" aja)
2
Panaskan wajan, tambahkan 2 sdm blueband serbaguna. Masukkan bawang bombay yg sudah di iris & bawang putih. Tumis hingga harum, tambahkan air secukupnya
3
Beri saori saos teriyaki & saori saos tiram, aduk hingga rata. Tunggu hingga mendidih, masukkan daging. Masak hingga daging matang & air agak asat. Koreksi rasa, kalau dirasa kurang, bisa tambahkan penyedap
4
Karena suka pedas, saya tambahkan sdikit cabai ulek. Tapi ini sesuai selera masing" ya, bisa pakai bubuk cabai jg. Selamat mencoba... 🤗

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Beef brokoli

Beef brokoli

1 mangkok
Soto Daging Sapi Bersantan

Soto Daging Sapi Bersantan

Daging sapi di frezzer banyak stock nya... Sisa daging kurban kemarin. Pengen masak soto, tapi kalau cuma soto bening terus ya bosen.. sekali-kali coba soto yang bersantan. Ketemu resep nya mbak @Imaami23 Terimakasih banyak mba Ima, untuk resepnya yang enakk ini ❤️ Terimakasih untuk dedikasi nya selama ini, selama menjadi admin di Clover. Kekompakan, kekeluargaan, saling mengisi dan cara kerja mbak² semua sangat luar biasa... Bahkan sebenernya sampai nggak rela kalau harus ganti Admin baru. Karena sudah terlalu nyaman berada di bawah naungan Admin 2020-2021. Tapi yang namanya amanah, waktulah yang harus memisahkan. Terimakasih untuk kesempatannya kemarin, saat saya di berikan kepercayaan dalam mengisi acara di Clover... Terharu banget saat itu.. Terimakasih banyaaakkk semua adminn ❤️❤️❤️❤️❤️ #PekanCooksnapAdmin #CooksnapAdminClovers #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Solo #DiBuangSayang #PosbarIDAMAN

8 porsi
30 menit
Semur daging sapi

Semur daging sapi

Lama nih bru sempet post resep😊Semur daging ini request ny my bojo. Semur daging ala mertua sya😊😍, Awal ny pngn di masak rendang my bojo minta nya di masak semur. Ky yg wktu pas mkn di rumah mertua,, hee...yup'z ah masak.. semangat..semangat💪👩‍🍳 #CookpadComunity_Jateng #MasakAsyik

4 orang
90 menit
Garang asem iga sapi

Garang asem iga sapi

4 orang
45 menit
Sup Daging Sapi Resep Mertua

Sup Daging Sapi Resep Mertua

Alhamdulillah, dapat daging kurban. Dipotong bentuk cubes (kotak) trus di bikin sup daging sapi yang nikmat dan sehat ala mertua. Stay safe, stay healthy dan tetap jaga prokes ya teman2🙏🏻. #KampungIdaman #PosbarIDAMAN #OlahanDagingKurban #cookpadcommunity_Balikpapan #cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Borneo #CookpadIndonesia #KulaEtamCoCok #dutarecookbalikpapan #dutarecookberaksi

Rendang sapi bumbu indofood

Rendang sapi bumbu indofood

3-4 orang
1 jam
Kangkung Tauco Cah Sapi

Kangkung Tauco Cah Sapi

sumber resepnya by Inge. in cuma recook modif.

3 porsi
bentaaarr
Sop Tetelan Sapi

Sop Tetelan Sapi

Sop dibuat otodidak cemplang cemplung dari sisaan daging Qurban. Bahan minimal dengan rasa optimal.

6 porsi
30 menit
Beef Cream Soup

Beef Cream Soup

Ini mamandy recook ceritanya. tp lupa resep punya siapa .hehe.. Resepnya mamandy modifikasi sedikit lah yaa. Biar sesuai selera pasukan di rumah soalnya. Untuk mpasi ini bagus banget buat bb booster ya ,mom. Met mencoba 😍🥰

5 porsi
1 jam
Lemak sapi kuah tomyum

Lemak sapi kuah tomyum

Hmm baru mood bikin persapian nihhh🤣 Enak banget loh ini😀 Edisi risih liat bumbu tomyum nggeletak ga di masak2 mulu😑ples edisi ngabisin bahan2 di kulkas🤣 Lemak klo mau di ganti daging sapi/daging ayam monggooo😁 #cookpadcommunity_purwokerto #cookpadcommunity_indonesia #cookpadindonesia #cookpadcommunity_jawatengah #anyarahma #pejuanggoldenapron #kampungidaman

Sapi Lada Hitam

Sapi Lada Hitam

Bosen banget olahan daging kalau dicl rumah gitu-gitu aja, jadi pengen bikin yang beda. Alhamdulillah dapat daging kurban, jadi deh langsung eksekusi.

5 porsi
Beef teriyaki

Beef teriyaki

Bikin sama tetangga pertama kali nyobain yang beginian dan hasilnya gabisa di ragukan loh 😁👍😜🤣😛

Tahu & Kulit Sapi Bumbu Merah

Tahu & Kulit Sapi Bumbu Merah

Masak praktis dengan menggunakan bumbu dasar merah, hmm...yummy dan lumayan hemat waktu ya...tinggal ambil, sreng2 cemplung. Selesai 😁🤭 #CookpadCommunity_Surabaya #PejuangGoldenApron3

Beef steak saus lada hitam

Beef steak saus lada hitam

Masih seputar berdagingan ya bun , jangan bosen jangan muak 😅 Ayo kita memasak aja biar ngk muak 🤣🤣🤣

1 orang
+-30 menit
Empal Daging Sapi

Empal Daging Sapi

Ini resep empal kedua yang pernah sy posting. Sebelumnya sy cooksnap dari Xander's Kitchen. Kali ini sy cooksnap dari teman #KomBes yang lagi dapat #ArisanCooksnap. Makasih serepnya Mba @Ernidwip_4730565 .. Selamat dapat arisan dan semoga berkenan yah.. Oiya..kalau di resep sebelumnya daging diungkep dengan santan bersama semua bumbu cemplung dan bumbu halusnya sampai meresap. Kali ini daging direbus/diungkep hanya dengan air dan bumbu cemplung, Daging yg telah empuk kemudian dipotong dan digepuk/dipukul2 dan selanjutnya dibalur dengan bumbu halus. Baru kemudian digoreng. Keduanya sama enaknya karena bumbu yang digunakan hampir sama..😋🤤 Yuukk cek resepnya dan silahkan dicoba yah..😉😄 #CooksnapResep_Erni #CookpadCommunity_Bekasi

1 jam
Bola-Bola Daging Sapi Isi Telur Puyuh

Bola-Bola Daging Sapi Isi Telur Puyuh

Buat stok makanan yuk dari daging sapi. Mudah loh membuatnya. Kalau sudah jadi tunggu dingin simpan di wadah tertutup lalu masukan ke freezer saja. Bola-bola sapi ini bisa di masak menjadi semur sambel goreng kentang printil. Yuk di buat #ga_thenextlevel

Beef Teriyaki Pedas ala Yoshinoya

Beef Teriyaki Pedas ala Yoshinoya

Hai cookpaders... Bulan Juli ini ulang tahun admin Clover , n sebagai ucapan terima kasih atas kerja para mimin2 sayang selama ini, minggu ini warga Clover di minta untuk mengcooksnap resep2 para mimin2 sayang. Kali ini saya cooksnap resep buket Clover tersayang @PutriChristian . Dari sekian banyak resep mincay @PutriChristian, saya jatuh cinta dengan resep ini n saya suka dengan rasa nya 😋😋 Terima kasih buat buket Clover atas bimbingan n dampingannya selama 1 tqhun ini di Clover, semoga mincay sehat selalu n kurangi galaknya ya 🤣🤣🥰🥰🥰 Source : Putri Christian Link resep asli 👇 https://cookpad.com/id/resep/15292270-beef-teriyaki-pedas?invite_token=hPGkMavugtcV3gwqTC9VmEKf&shared_at=1627746163 #ResepWongKito #PekanCooksnapAdmin #CooksnapAdminClovers #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Palembang #MamiCay #Juli21

Macaroni Beef Soup

Macaroni Beef Soup

Assalamualaikum. Alhamdulillah ketemu lagi di weekend ceria walau lg PPKM level 4 kata pemerintah untuk daerah saya. Tetap jaga kesehatan. Soup hangat dengan campuran daging pas banget di masa cuaca g menentu seperti ini. 💖💖💖 #KampungIdaman #CookpadCommunityBanjarmasin #CookpadCommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kalsel