Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜

Dipos pada March 13, 2022

Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜

Anda sedang mencari inspirasi resep Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜ yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜ yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜ enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜ sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜ memakai 21 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Lebaran, bikin kupat dong yaa..seharian uplek2 ndilalah kompor ya rewel, akhirnya si kalio setelah diungkep dg wajan diatas kompor, saya lanjutkan masak pake slow cooker, biar kompor bisa dipake masak yg lain, jadinya mateng bareng. Alhamdulillah... Oiya... Selamat Hari Raya Idul Fitri, mohon maaf lahir dan bathin ya moms๐Ÿ™๐Ÿ™๐Ÿ™ #GA_TheNextLevel #Kalio #resep_yy

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜:

  1. 750 gr daging sapi
  2. 100 ml santan instan
  3. 500 ml air
  4. Bumbu halus :
  5. 10 siung bawang merah
  6. 5 siung bawang putih
  7. 6 bh cabai merah keriting (sy kurang suka pedas)
  8. 1 sdt merica
  9. 1 sdm ketumbar
  10. 2 cm ruas jahe
  11. 2 cm ruas kunyit / kunyit bubuk
  12. Seujung pala
  13. Sepotong kecil pekak
  14. Minyak untuk menumis
  15. Bumbu aromatik lainnya :
  16. 4 lbr daun jeruk
  17. 2 lbr daun salam
  18. 2 btg sereh geprek
  19. 2 jari Lengkuas
  20. Cabe rawit merah utuh (opsional)
  21. Secukupnya Gula, garam dan kaldu bubuk (jamur / sapi)

Langkah-langkah untuk membuat Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜

1
Cuci daging, potong2, sisihkan, siapkan bumbu halus
Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜ - Step 1
Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜ - Step 1
2
Tumis bumbu halus sampai harum matang masukkan bumbu aromatik, lalu masukkan irisan daging sapi, aduk2 sbntar lalu ditutup, ungkep sampai berubah warna dan keluar air dr daging
Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜ - Step 2
Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜ - Step 2
3
Tambahkan air dan santan, masak sampai mendidih, masukkan gula, garam dan kaldu bubuk lanjutan masak sampai daging matang dan empuk, koreksi rasa, masukkan cabe rawit utuh, lanjut masak sampai kuah agak menyusut, kental berminyak, angkat dan sajikan
Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜ - Step 3
Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜ - Step 3
Kalio daging sapi ala aku๐Ÿ˜ - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Slice beef manis

Slice beef manis

Manis ni mak #PejuangGoldenApron3

2 orang
15 menit
Beef Bulgogi

Beef Bulgogi

4 orang
1 jam
Semur daging sapi

Semur daging sapi

Ceritanya mo nyoba buat semur, ngubek2 resep di yutub nemu ma channel cr cook.. Langsung dieksekusi ee paksu suka.. Jadi makin smngat nyoba2 resep baru

Garang asem iga sapi

Garang asem iga sapi

4 orang
45 menit
Sup tahu daging sapi

Sup tahu daging sapi

Masih suasana Iedul Adha, Alhamdulillah barokah untuk tahun ini meskipun sedang ada pademi tapi rejeki dari yang kurban mengalir terus. Kemarin sore di anterin daging sapi dari pabrik depan lumayan banyak bisa ngasih ke orang lain soalnya dirumah masih ada sisa dari mushola. Karena anak-anak sudah bosan tiap hari dimasakin daging, saya campurkan dengan tahu putih jadi setidaknya sekalipun daging nya gak dimakan tapi mereka makan tahu nya. #CocomtangPost_KhasKurban #PosbarIDAMAN #KampungIDAMAN #OlahanDagingKurban #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadIndonesia

Nasi bistik sapi

Nasi bistik sapi

Iseng aja pengen bikin bistik sapi. Awalny pen coba krn beli nasi goreng bistik di tempat yg lumayan terkenal ada yg bilang pakai tutup botol aqua supaya kentangny chrunchy akhirnya coba lah bikin sendiri kayanya gak tll susah.

3 orang
1 jam 30 menit
152. Rawon Daging Sapi

152. Rawon Daging Sapi

Kamis 01 Juli 2021 Bismillah... Ini adalah makanan favorite dikeluargaku. Bahkan hampir tiap hari raya Idul Fitri aku selalu bikin Rawon Daging Sapi ini. Dalam memasak aku menggunakan daging lulur dalam/has dalam . Karena cepat empuk dan tidak berlemak. Sebab aku dan keluarga memang tidak suka dengan jenis daging yang banyak lemaknya/gajih. Resep ini aku bikin buat ikutan #PekanPosbar Replikasi Menu Resto. #PekanPosbar #CookpadCommuity_Borneo #CookpadCommunity_Kalteng #CookpadCommunity_PalangkaRaya

4 orang
45 menit
Gepuk Daging Sapi Bumbu Ketumbar

Gepuk Daging Sapi Bumbu Ketumbar

masih dalam rangka menghabiskan daging kurban, terbitlah resep-resep seadanya ๐Ÿ˜…

4 orang
Coto Makassar (Daging sapi&Jeroan)

Coto Makassar (Daging sapi&Jeroan)

Menu khas makassar ini sudah masyhur banget ya. Untuk sajian lebaran juga recomended deh. Dimakan sama ketupat, juga sama paru goreng cocok banget. Liat resep NayNay "paru goreng" juga ya. Untuk melengkapi sajian Coto Makassar kalian pas Lebaran ntar. #KualiEmak #KampoengRamadan #MeolahCaruan_OloLebaran #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Bontang #PekanPosbar #PekanPosbarSayurLebaran #PejuangGoldenApron3

Soto daging sapi

Soto daging sapi

Perdana bikin Soto daging sapi, alhamdulillah enak ๐Ÿ˜‹

5 porsi
1 jam
Rica Daging Sapi Pedas Manis

Rica Daging Sapi Pedas Manis

Masih dalam rangka idul adha ๐Ÿคญ๐Ÿคญ๐Ÿคญ yuk masak daging sapi lagi yukk

2orang
45 -60 menit
Crispy Beef / Sapi Garing

Crispy Beef / Sapi Garing

Daging sapi garing dengan saus asam manis terkenal dengan Chinese American Food. #Chinesefood #Cookpadcommunity_Jakarta

Beef yakiniku

Beef yakiniku

4 orang
1 jam 30 menit
Rendang Daging Sapi

Rendang Daging Sapi

Ingat rendang pasti inget almarhum Bapak . Ini makanan kesukaan Beliau. Ini pertama kalinya lebaran tanpa Bapak . Bahagia di sana ya Pak Suhardi (Alfatihah)

20 potong
3 Jam
Sop Tulang sapi

Sop Tulang sapi

Bismillah setor resep ke 626 source resep : Beranda Aqlan edisi bebersih freezer, masih ada stok tulangan sapi, iga, dan sedikit daging tetelan, akhirnya dimasak ini aja, sekaligus setor PR CoDe dan Mamah Cookpad MaSyaaAllah ini enak dan syedaaap kuahnya #RecookDepok_Sumbar #Cookpadcommunity_Depok #PekanPosbar_MasakSesuaiBudget #GA_TheNextLevel

Sapi Lada Hitam (Black pepper BEEF)

Sapi Lada Hitam (Black pepper BEEF)

RESEP & Cara Membuat ada di Youtube channel kita .Silahkan mampir๐Ÿ™‚๐Ÿ™‚ https://youtu.be/qOiObQ1Ny1I

2-3 orang
30 menit
Krengsengan Iga Sapi

Krengsengan Iga Sapi

Banyak sisa iga sapi kurban, karena sebelumnya udah dibuat iga bakar, panggang, sop iga. Kali ini coba buat krengsengan iga hihi, cusssss

288. Rendang Daging Sapi

288. Rendang Daging Sapi

Kebetulan berdua sama suami sama2 suka sama yang namanya nasi Padang. Berhubung masih suasana pandemi jadi jarang bgt jajan keluar. Mulai kepo2 dan belajar mencoba resep2 baru yang biasanya kita beli diluar biar g bosen sama masakan rumahan yang itu lagi itu lagi. hehehe Sama seperti rendang ini, salah satu favorit di RM Padang ya Moms hehehe....Pertama kali buat rendang dan alhamdulillah suami approved dong,,,,sampai bekalnya minta double,,buat makan siang dan sore sekalian...Resepnya nyontek dr resep mbk @heny_wid Kali kedua mengcooksnap resepnya dan bener2 enak dan gampang sekali buat newby kaya saya ini hehehe...Terimakasih mbak.... Dan ceritanya ini juga kirim cooksnapnya udah lama bgt,,tp bru smpet nulis resepnya sekarang #KampungIdaman #PosbarIdaman #OlahanDagingKurban #Semangcook_Hokya #Semangcook_BerbagiBahagia #CookpadCommunity_Semarang

Beef & Potatoes Curry (Praktis)

Beef & Potatoes Curry (Praktis)

Waktunya #CookpadCommunity_Surabaya gelar #PosbarKreasiCooksnapCoboy. ๐Ÿ’•Ngintip di galeri Mbak Yeni @SeruniPI95 yang mendapatkan arisan, langsung kepingin bikin Beef & Potatoes Curry. Tapi saya bikin versi praktis ya, ๐Ÿ˜. Saya pakai bumbu yang populer di daerah Sidoarjo. Meski begitu agak lama juga memasak kari ini karena menggunakan api kecil, agar daging empuk. Slow cooking ceritanya, terinspirasi dari Mbak Mungki Cikgu @pawon_ibuk. Hasilnya daging empuk.. Suka deh. Teriring doa untuk Mbak @SeruniPI95, semoga sekeluarga sehat, dan kedua putrinya sukses di segala bidang. Link resep asli di sini: https://cookpad.com/id/resep/14992235-beef-potatoes-curry?invite_token=QnqLd26AcNfxZiPGDLS9PZaN&shared_at=1624728738 #Pokcoy_SeruniPuspaIndah #CoboyWani #Coboy_Cooksnap

287. Oseng Mercon Daging Sapi

287. Oseng Mercon Daging Sapi

Kalau lihat postingan oseng mercon daging di feed IG auto ngiler pasti,,,heehhe...Udah lama banget pengen cobain tapi di sini susah buat dapeti iga momol. Alhamdulillah kemarin dapat pembagian daging kurban ada sedikit iganya...cari2 resep ketemu resepnya mbak @heny_wid Terimakasih mbak resepnya,,,,mantul sekali,,,apalagi yang hoby makan pedes,,, Maafkan ada ceker ayam nyempil ๐Ÿ˜… #KampungIdaman #PosbarIdaman #OlahanDagingKurban #Semangcook_Hokya #Semangcook_BerbagiBahagia #CookpadCommunity_Semarang