Daging Sapi Kabuli

Dipos pada March 8, 2022

Daging Sapi Kabuli

Anda sedang mencari inspirasi resep Daging Sapi Kabuli yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Daging Sapi Kabuli yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Daging Sapi Kabuli, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Daging Sapi Kabuli enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Daging Sapi Kabuli adalah 4 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Daging Sapi Kabuli sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Daging Sapi Kabuli memakai 16 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Saatnya Coboy Dolan ke Tanggerang dengan tema Masakan Khas Idul Adha Uda lama banget pingin makan nasi kabuli khas Timur Tengah. Namun karna pandemi jadi gak brani kemana"dlu. Nah pas momen Idul Adha ini dapet daging banyak kan pastinya. Jadi momennya pas untuk masak Nasi Kabuli. Yukk langsung aja masaknya. cooksnap : @IreneMN_15229740 #CoboyDolan #CoboyDolanNangCocomtang #CoboyDolan_Cocomtang #CoboyWani #Coboy_Cooksnap #CookpadCommunity_Surabaya #Kampungidaman #HappyCooking

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Daging Sapi Kabuli:

  1. 500 gr daging sapi (potong")
  2. 1/2 siung bawang bombay
  3. 1 bks santan instan
  4. 1 batang serai geprek
  5. 3 sdm bumbu instan kabuli
  6. Secukupnya garam, gula, kecap manis
  7. 2 batang kayu manis
  8. 2 butir kapulaga
  9. Secukupnya minyak utk menumis
  10. Secukupnya air
  11. Secukupnya bawang goreng
  12. 6 buah cabe rawit (rajang)
  13. Bumbu halus
  14. 8 siung bawang merah
  15. 4 siung bawang putih
  16. 1/4 sdt lada bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Daging Sapi Kabuli

1
Cuci bersih daging kemudian rebus sebentar untuk menghilangkan kotoran. Potong"daging seperti lapis, sisihkan.
Daging Sapi Kabuli - Step 1
Daging Sapi Kabuli - Step 1
2
Haluskan duo bawang, rajang halus bombay, tambahkan kayu manis, kapulaga dan sere
Daging Sapi Kabuli - Step 2
Daging Sapi Kabuli - Step 2
Daging Sapi Kabuli - Step 2
3
Panaskan minyak tumis bombay hingga harum masukkan bumbu halus dan bumbu instan kabuli tumis lagi hingga harum
Daging Sapi Kabuli - Step 3
Daging Sapi Kabuli - Step 3
Daging Sapi Kabuli - Step 3
4
Masukkan sedikit air tunggu hingga mendidih lalu masukkan daging
Daging Sapi Kabuli - Step 4
Daging Sapi Kabuli - Step 4
Daging Sapi Kabuli - Step 4
5
Masukkan santan instan aduk rata lalu tambahkan air kembali hingga daging terendam dan masak hingga mendidih lalu beri garam, gula, penyedap rasa, kecap
Daging Sapi Kabuli - Step 5
Daging Sapi Kabuli - Step 5
Daging Sapi Kabuli - Step 5
6
Presto daging -+ 20- 30 menit. Ketika presto suda dingin buka dan ambil air 4 gelas belimbing rebusan kabuli, sisihkan (buat campuran masak nasi kabuli) Lalu pindahkan daging ke wajan kembali. Iris cabe rawit masak hingga mendidih dan air menyusut
Daging Sapi Kabuli - Step 6
Daging Sapi Kabuli - Step 6
Daging Sapi Kabuli - Step 6
7
Saat uda menyusut pindahkan ke mangkok dan sajikan beru taburan bawang goreng
Daging Sapi Kabuli - Step 7
Daging Sapi Kabuli - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Crispy Beef / Sapi Garing

Crispy Beef / Sapi Garing

Daging sapi garing dengan saus asam manis terkenal dengan Chinese American Food. #Chinesefood #Cookpadcommunity_Jakarta

Perkedel sapi mpasi

Perkedel sapi mpasi

perkedel tanpa telur cocok buat yg alergi atau sedang sakit gatal

2 porsi
30 menit
Beef Potato Souffle (Kentang panggang daging sapi)

Beef Potato Souffle (Kentang panggang daging sapi)

🔺Mengisi #PekanPosbarManisGurih aku nitip 1 resep lg deh..😂 🔺Kata 👩🏻‍🍳Mamah cookpad..kalo lg sedih musti makan gurih2 🔺Nah..resep ini yg bakal bikin rasa sedih langsung lenyap berganti kenyang n happy 😋 🔺Resep ini cocok bgt utk sarapan di akhir pekan 🔺Bisa juga sekedar utk cemilan saat brunch atau evening-tea 🔺Kaya nutrisi & bikin kenyang 🔺Anaku kalo makan ga cukup 1 ramekin, pasti nambah lagi😋 Selamat mencoba✨ #CookpadCommunity_Semarang

4 orang
30 menit
Sop Baso Sapi

Sop Baso Sapi

Sayur kesukaan semua anak nih mom. Bikinnya guampang, enak dan segeree. #DigilingDaging #Semarak_DigilingDaging #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Solo #PejuangGoldenApron3

20 menit
Beef brokoli

Beef brokoli

1 mangkok
Sayur Sop Daging Sapi

Sayur Sop Daging Sapi

Masih ada sisa daging sapi qurban di kulkas, pas banget kemarin paksu bilang lagi pengen sayur sop. Yuk, kita olah jadi sayur sop daging sapi 😉

3 - 4 orang
1 jam
Rendang Daging Sapi Padang

Rendang Daging Sapi Padang

Salah satu makanan favorit kalo ke RM padang ya rendang, meski jarang banget nemu rendang empuk.. Jujur ini pertama kalinya bikin rendang dengan bumbu khas asli padang, tapi untuk rasa disesuaikan dengan lidah sundaku yang lebih condong suka manis 😅 Hasil tanya2 ke temen yg asli padang ternyata cukup ribet juga ya bikin rendang 😅😅 Yowes bikin banyak sekalian biar sebagian bisa di simpen di frezer buat stok lauk kalo malas masak 🤣🤣 Dan ternyata hasil bersusah payah cukup memuaskan karena rendangnya dipuji paksu katanya rendangnya koq lebih enak dibanding RM padang langganan kita 🥰🥰

40 Potong
4 Jam
200. SAPI LADA HITAM SPECIAL

200. SAPI LADA HITAM SPECIAL

Assalamualaikum... Lagi...masih diseputar daging sapi dan lada hitam. Sesuai dengan namanya yang Special..masakan Sapi Lada Hitam Special ini memiliki rasa yg istimewa. Se-istimewa bumbu2 yg digunakannya... Banyak macamnya... Namun SEPADAN dg hasil akhirnya.... kaya cita rasa. Dagingnya emmmpuk beraroma.. Sausnyaa...hmmmmm....ini yg bikin Special.. Resep saya terdahulu enak.. Namun yg ini istimewa... Tidak rugi memasaknya... Mari simak resepnya... Terima kasih untuk chef Achen dari channel Ny. Liem Heritage untuk resepnya yg luar biasa Oktober 2021, Beberapa kali mencoba, untuk daging "biasa"...bisa super empuk spt "tahu" dg jalan dimarinasi semalam...🥰🥰🥰.. Monggo.... Source : https://youtu.be/_rlgQo5K4DM

4- 6 orang
Martabak mini daging sapi

Martabak mini daging sapi

Masih punya persediaan daging & ada juga daging giling , yuuuuk bikin martabak telur mini dengan isian daging giling yang melimpah biar mantul,… inspirasi resepnya mba Rieske Leanabella #CookpadCommunity_Id #MakeEverydayCookingFun

Gulai Iga Sapi

Gulai Iga Sapi

Siang bolong gini kan lagi puasa, ceritanya mau ngadem buka freezer eeh nemu iga sapi. Lalu buka box sayur ehh ada wortel banyak. Mau dibikin sop meuni bosen. Eehh, di tempat bumbu nemu bumbu instan 🤣 wkwkkw emang semesta mendukung gue yang lagi mager tapi pengen makan enak ini hahaha.. Dahlah dibikin gulai yang simple aja..

2 orang
45 menit
Daging Sapi Cabai Hijau

Daging Sapi Cabai Hijau

Source: Defida.cooking Bismillah Masih dalam rangka masak daging di akhir bulan.. kuras kulkas 🤭 Bosen banget sama menu yang manis. Kita buat pedes asin biar bisa ngabisin nasi. Resepnya mantul banget.. bolak-balik nambah nasi.. 🤭 #RecookBubuhanKaltim #BubuhanKaltim_Dedifa #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_Samarinda #BerbagiSaturesepSetiapHari

3 orang
40 menit
Sate Goreng Daging Sapi

Sate Goreng Daging Sapi

Masih edisi idul adha, karna banyaknya daging sapi dirumah, jadilah sate goreng ini. Sebenernya lebih mantep kalau dagingnya daging kambing, tapi gapapa lah ya.. Oh iya utk cabe rawit+bawang merah irisnya bisa langsung ditambahin ke daging pas udah mateng ya, ini karna request suami aja yang diminta jadi sambel kecap

Sop Daging Tetelan

Sop Daging Tetelan

Ada sisa daging dan tetelan, bingung mau di apain. Di bikin sayur sop aja untuk menemani sahur dan berbuka dengan aneka rempah buat tubuh segeerr. #PejuangGoldenApron3 #Minggu49 #PekanPosbarSayurLebaran

Beef bowl

Beef bowl

Source : @MG_Baldguy

Lontong kikil sapi khas suroboyo

Lontong kikil sapi khas suroboyo

Meramaikan posbar #Clover pekan ini dengan tema kuliner khas surabaya. Aku masak lontong kikil, pas bisa buat sarapan. Resep asli pakai sambal tapi ini kuahnya aku buat pedas supaya praktis gak usah bikin sambal lagi. Enak, seger. Sumber : @Lyliput_Kitchens #CloverCookingLovers #SemarakClover #SuroboyoRek #Semarak_SuroboyoRek #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #MasakItuSaya #BagikanInspirasimu #cookpadcommunity_jakarta #cookpadindonesia

Kaldu Iga Sapi

Kaldu Iga Sapi

Buat stok MPASI 16m Selalunya kalo masak iga pasti sekalian nyetok buat si baby.. daging iga buat pak misua..😄 sekali dayung 2 pulau terlampaui..🥰🥰🥰

185. Sate (Daging Sapi)

185. Sate (Daging Sapi)

🌺Bismillah🌺 Idul adha udah lewat satu minggu lebih baru hari ini kesampaian bikin sate 😂 gk papa deh telat yg penting nyate..rasanya gk afdhol idul adha kalau gk ada acaranya nyatenya yaa😀

Rendang Daging Sapi

Rendang Daging Sapi

Di tempat tinggalku tiap kali lebaran menjelang malam takbiran itu di rumah para warga akan tercium wangi masakan Rendang. Ya, setiap lebaran masyarakat disini seolah WAJIB ada suguhan Rendang di rumahnya masing². Meskipun mereka dengan ekonomi lemahpun tetap ada Rendang Daging Sapi di rumahnya, walau hanya membuat 250 gr daging sapi saja, namun tetap memakai daging sapi. Banyak cara dalam pembuatan rendang ini. Kali ini aku nyoba cara lain dari resep rendang yang pernah kuterbitkan. Bedanya santan dan sebagian bumbunya kumasak dulu hingga agak kering, barulah daging dimasukan. Begitulah budaya dan kebiasaan, apapun alasannya warisan ini tetap dijaga baik oleh masyarakat. Tiap kali berkunjung ke rumah² relasi pastilah selalu disuguhi makan dengan Rendang Daging Sapi, ahh Rendang memang juara. Tak peduli seberapa lama membuatnya yang penting bahagia ketika suguhan itu sudah ada di meja. Dan akupun membuat Rendang Daging Sapi untuk moment lebaran tahun ini, ini kupersembahkan untuk meramaikan lagi event #GASpesialRamadanPeda nya #GenkPejuangDapur yang diadakan admin² kesayangan yang baik hati. Semoga kita semua selalu diberi kesehatan.. Happy Id Mubarak mimincan...🙏🥰 #CookpadCommunity_Sumbar #OlahanDagingSapiMamiFay #GA_TheNextLevel

Lontong Kari Sapi

Lontong Kari Sapi

Sebelum lupa, mari dicatat🤗 Versi lontong Kari Kebon karet.

6 porsi
1 jam 30 menit