Misoa Sapi Jamur

Dipos pada March 16, 2022

Misoa Sapi Jamur

Anda sedang mencari inspirasi resep Misoa Sapi Jamur yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Misoa Sapi Jamur yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Misoa Sapi Jamur, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Misoa Sapi Jamur enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Misoa Sapi Jamur adalah 3 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Misoa Sapi Jamur diperkirakan sekitar 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Misoa Sapi Jamur sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Misoa Sapi Jamur memakai 16 jenis bahan dan 9 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ini resep sederhana rumahan dan menu wajib setiap ada yang ulang tahun di rumah, dimakan pakai telur rebus hihi katanya sih supaya panjang umur. Untuk dagingnya bisa pakai daging ayam, atau bisa juga ditambahkan udang lebih mantul, tapi kebetulan dirumah hanya ada daging sapi dan jamur hehe Dan untuk mienya bisa ganti dengan tepung yang di bentuk bulat tipis, jadi masakan mee hoon kueh deh (ga tau dari negara mana tapi salah satu masakan waktu kecil yang ku sukai, khusus pencinta tepung saja yang suka haha) Selamat mencoba yah ♥️

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Misoa Sapi Jamur:

  1. 1/2 Ekor Ayam untuk kaldu
  2. 100 gr Daging Sapi Has Dalam (kalo mau banyak daging bisa ditambah)
  3. secukupnya Jamur Champignon/ Jamur Kancing
  4. 5 Siung Bawang Merah cincang halus
  5. 5 Siung Bawang Putih cincang halus
  6. secukupnya Kaldu Jamur
  7. secukupnya Kaldu Ayam
  8. Garam
  9. Gula
  10. 2 sdt Kecap Ikan
  11. 2 sdt Kecap Asin
  12. Minyak Wijen
  13. 6 ikat Misoa
  14. 3 Butir telur rebus
  15. Bawang Goreng
  16. Tepung Maizena

Langkah-langkah untuk membuat Misoa Sapi Jamur

1
Rebus ayam 30 menit untuk kuah kaldu dan masukkan kulkas lalu diamkan semalaman
2
Iris tipis daging lalu lumuri semua permukaan daging dengan larutan tepung maizena (kental) supaya daging sapi kenyal (kalo suka asin bisa tabur garam ke daging sapi lalu dipijet” sebelum di lumuri tepung)
3
Tumis bawang merah dan bawang putih sampai wangi lalu masukkan ke dalam kuah kaldu
4
Masukkan kecap ikan, kecap asin, minyak wijen, garam, gula, kaldu ayam, kaldu jamur secukupnya ke dalam kuah kaldu
5
Kalo rasa kuah kaldu sudah sesuai selera, masukkan jamur dan daging sapi yang sudah di lumurin dengan tepung maizena
6
Kuah kaldu ga perlu terlalu asin karena misoa cenderung asin jadi nanti ketika di rebus rasa asinnya akan bertambah
7
Rebus misoa dengan menggunakan kuah kaldu di panci terpisah (supaya kuah kaldunya ga terlalu kental) kalo kuah kaldunya terlalu asin atau sedikit bisa ditambahkan air yah Misoanya pakai merk ini yah paling mantul👍🏻
Misoa Sapi Jamur - Step 7
8
Kalo aku suka ganti misoa dengan tepung (cara membuatnya cukup tepung dikasih garam, merica, dan kaldu secukupnya lalu tambahkan air dan aduk adonan sampai padat dan bisa dibentuk)
Misoa Sapi Jamur - Step 8
9
Setelah matang misoa siap dihidangkan tambahkan kuah kaldu yang sudah ada + telur rebus dan bawang goreng
Misoa Sapi Jamur - Step 9

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gulai Daging Sapi

Gulai Daging Sapi

Si bungsu minta dibikinin gulai kambing tapi dirumah yg ada daging sapi, ya sudahlah g masalah yang penting dibikin dg bumbu yang sama xixixi untung dia g protes😍 dan maem dg lahap #CookpadIndonesia #DirumahAja #MasakAsyik #MasakanRumahan #OlahanDagingSapi #AnekaGulai #GulaiDagingDapi

Daging sapi semur

Daging sapi semur

Ini resep yg aku buat sendiri,masakan untuk suami tercinta..... Semoga hasilnya enak,ada yg mau coba silahkan😊😊😊😋😋😋

2 orang
1 jam
Cheese beef burger (pake caramelized onion)

Cheese beef burger (pake caramelized onion)

Sekitar 2 mingguan, hampir tiap hari beli burger di luar, nyobain satu2 burger dari berbagai burger chain, dan lumayan boncos juga sekali beli bisa habis 60ribuan 😂 gara2 itu coba deh beli bahan2nya sendiri dan ternyata bahannya ga banyak, harga jadi jauh lebih murah dan rasanya kayak burger2 mahal hehe

1 porsi
30 menit
Beef teriyaki

Beef teriyaki

Bikin sama tetangga pertama kali nyobain yang beginian dan hasilnya gabisa di ragukan loh 😁👍😜🤣😛

Rendang Daging Sapi

Rendang Daging Sapi

1070. Masak buat sahur biar anak2 semangat, masaknya agak beda dr biasanya. Maklum di akhir puasa semakin malas bangun sahur jd hrs membuat mrk tetap semangat, saya mencoba membuat "Rendang Daging Sapi," cukup 1 jam selesai siap untuk sahur. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bogor #CookpadIndonesia #MasakanRumahan

relatif
60 menit
Beef Steak Crispy

Beef Steak Crispy

Msh lumayan banyak stock daging kurban di freezer ,bingung mau dibikin apa😏 dan tiba2 terpikirlah bikin steak crispy krna sedang gak pngen yg di Grill

6 orang
1 jam 30 menit
Beef Teriyaki ala Hokben

Beef Teriyaki ala Hokben

Beberapa hari ini lagi gak enak bdan, padahal udah bikin list yg mau dibuat buat ikutan pizza cocomtang minggu ini🤭. Jadilah pas kemarin pak su libur jadi dibantu masaknya. Bikin yg simple dulu, dari kapan pngn bikin beef teriyaki jadilah bikin. Saking gak mood foto berkali2 foto gak dapat2 angle yg diinginkan akhirnya asal jepret eh pas mau dipost baru ngeh kalau lupa taburin wijennya pas foto pantesan ada yg kurang😅. Source resep mb rizki https://cookpad.com/id/resep/13796437-beef-teriyaki-ala-hokben?invite_token=gxmMyz5z4fBA8oQn7fFGmWN9&shared_at=1627185624 #cocomtangpost_khaskurban #cookpadcommunity_tangerang #cocomtangpost #beefteriyaki #kampungidaman #posbaridaman #olahandagingkurban #cookpadcommunity_tangerang

Goreng Asam Jeroan Sapi

Goreng Asam Jeroan Sapi

Assalamualikum cookpaders, hari ini aku mau masak yang simple" aja, kebetulan difreezer masih ada jeroan sapi sisa dibagikan daging kurban dari masjid dekat rumah waktu Idul Adha. Sayang banget kan dari pada dibuang, resep ini aku dapat dari ibuku, yukkss eksekusi bunsay. . . . #DiBuangSayang #PosbarIDAMAN

2-3 orang
-/+ 20 mnt
Oseng Kentang Daging Sapi

Oseng Kentang Daging Sapi

3 Orang
45 menit
Daging Sapi Masak Kecap (no ribet,simpel)

Daging Sapi Masak Kecap (no ribet,simpel)

Keluargaku suka olahan daging sapi. Dimasak apapun suka deh kynya. Kali ini aku mau masak daging sapi masak kecap dgn bumbu2 yg super praktis tapi rasanya nendaaagg..cobain deehh... #PejuangGoldenApron3 #MingguKe34PGA3 #CookpadIndonesia #DiRumahAja

Beef steak saus lada hitam

Beef steak saus lada hitam

Masih seputar berdagingan ya bun , jangan bosen jangan muak 😅 Ayo kita memasak aja biar ngk muak 🤣🤣🤣

1 orang
+-30 menit
Sambal goreng kentang hati sapi dan petai (Resep No.114)

Sambal goreng kentang hati sapi dan petai (Resep No.114)

Biasa bikin sambel goreng pake ati ayam kali ini bikin pake ati sapi sehabis direbus langsung di campur kentang dan bumbu ga pake digoreng karena kurang suka dengan teksturnya yang agak alot #PejuangGoldenApron3

Noodle Beef Teriyaki

Noodle Beef Teriyaki

Selain dimakan dengan nasi hangat, beef teriyaki juga enak lho dimakan dengan mie begini, biar ga bosen jadi satu menu bisa bervariasi ga mesti selalu dimakan dengan nasi :)

#Nasi Goreng Ati Sapi

#Nasi Goreng Ati Sapi

Kemarin mlm di kirimin semur ati sapi sama soudara 4potong..karna sy dan anak² sudah makan.jadi cuma suami aja yg makan..ada sisa 2potong lg di buat nasgor untuk sarapan😉

2-3org
Rice Bowl Bistik Sapi Dan Bayam Goreng

Rice Bowl Bistik Sapi Dan Bayam Goreng

Bistik sapi dan bayam goreng Cooksnap resepnya mb @tita_ . Setoran terakhir untuk posbar #ArisanKopijos_Tita bareng #CookpadCommunity_Yogyakarta yang #SelaluIstimewa, ♥️ #memasakdengancinta #masakituibadah

Serundeng Sapi Resep Eyang

Serundeng Sapi Resep Eyang

Menurut cerita almarhum kakekku, serundeng adalah salah satu perbekalan wajib bagi orang yang pergi haji. Jaman dulu orang pergi haji naik kapal, bukan naik pesawat terbang seperti sekarang. Mereka pergi selama kurang lebih 3 bulan, saking lamanya di perjalanan. Selain berbekal beras, mereka membawa bekal aneka lauk kering, serundeng salah satunya. Serundeng dimasak sampai benar-benar kering agar tahan lama. Mungkin semacam rendang bagi masyarakat Sumatera Barat, dimasak sampai benar-benar kering agar tahan lama. Serundeng versiku ini tidak kering-kering amat (pegel ah ngaduk-aduknya 😅) tapi memakai resep bumbu yang sama dengan yang dipakai nenekku dulu (bumbu dan caranya aku tanya ibuku). Rasanya pun mirip (gak mungkin bisa sama ya, masakan yang dimasak dengan tungku kayu bakar tetap saja memberi aroma dan cita rasa yang berbeda). Yuk cobain... #PosbarIDAMAN #kampungIDAMAN #cookpadCommunity_Bandung #olahanDagingKurban #mbantuk_lauksayur

Köfte - Daging sapi cincang bakar ala Turki

Köfte - Daging sapi cincang bakar ala Turki

Kalo lagi summer begini emang paling enak makan yang bakar2an. Karena malas mau bikin sate lilit, aku cari menu lain, cara membuat Köfte ini mudah banget dan terjangkau. 😃

3 orang
20 menit
Nasi Kebuli Daging Sapi (Bumbu Gulai Kambing)

Nasi Kebuli Daging Sapi (Bumbu Gulai Kambing)

Meramaikan semarak clover dengan menu nasi kebuli khas timteng berbumbu gulai kambing khas indonesia Semoga berkenan ya....mbak lilis 😘 #GAFusionTaste #Semarak_GAFusionTaste #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Jakarta #PejuangGoldenApron3 #KampoengRamadan

rame rame
1 jam