Tongseng sapi ala mamah rakha

Dipos pada February 24, 2022

Tongseng sapi ala mamah rakha

Anda sedang mencari inspirasi resep Tongseng sapi ala mamah rakha yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Tongseng sapi ala mamah rakha yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Tongseng sapi ala mamah rakha, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Tongseng sapi ala mamah rakha enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Tongseng sapi ala mamah rakha sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Tongseng sapi ala mamah rakha memakai 25 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Pertama kali coba masak daging,bingung mau dibikin masakan apa eh iseng2 bikin tongseng ternyata suami dan keluarga yg lain suka

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Tongseng sapi ala mamah rakha:

  1. 250 gr daging sapi(potong dadu/sesuai selera)
  2. 6 lembar kol
  3. 200 gr santan kental
  4. 1 lt air / seperlunya
  5. 1 lembar Daun kunyit
  6. 1 batang Serai memarkan
  7. 1 lengkuas memarkan
  8. 2 lembar daun salam
  9. 1 ukuran kecil kayu manis
  10. 2 batang daun bawang iris2
  11. 1 buah tomat iris2
  12. 20 cabe rawit buang tangkainya
  13. Bumbu halus
  14. 8 siung bawang merah
  15. 4 siung bawang putih
  16. 5 buah cabe merah
  17. 2 butir kemir
  18. 1 ruas kecil kunyit
  19. 1 sdm ketumbar bubuk
  20. 1 bungkus ladaku
  21. Minyak untuk menumis
  22. secukupnya Garam
  23. secukupnya Penyedap rasa
  24. secukupnya Gula merah
  25. secukupnya Kecap

Langkah-langkah untuk membuat Tongseng sapi ala mamah rakha

1
Cuci daging yg sudah di potong2,dan potong2 kol Dg ukuran sedang. Panaskan minyak kedalam wajan Tumis bumbu halus dan tambahkan daun kunyit,daun salam,lengkuas,serai aduk2 sampai harum
2
Masukan daging sapi,gula,garam,dan penyedap rasa aduk hingga daging berubah warna lalu masukan santan kental dan air kedalam wajan aduk perlahan sampai mendidih agar santan tidak pecah
3
Tambahkan kecap secukupnya hingga warna kuah menjadi coklat keemasan,aduk dan tunggu hingga air menyusut dan daging mulai empuk.lalu masukan cabe rawit,kol yg sudah di potong kasar,daun bawang dan tomat kedalam wajan aduk dan tunggu bahan terakhir mulai layu tidak lupa untuk cek rasa. Setelah semuanya matang merata,matikan kompor angkat dan sajikan selamat mencoba

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Beef Kofta

Beef Kofta

Biasanya kalo lagi pengen makan ini, jajan diluar, kini karna lagi PPKM maka bikin aja deh. Aroma rempahnya terasa sekali, enak dimakan bersama nasi mandhi atau biryani. Cooksnap dari NayNay https://cookpad.com/id/resep/15314694-beef-kofta-kebab-sate-daging-sapi-cincang?invite_token=7cXkDSjTxuixhaHRpxRoPkPZ&shared_at=1628661920 #CookpadCommunity_Tangerang #CookiesPlesiran_Mahakam

18 buah
1 jam
Pho Bo Vietnamese Beef Noodle

Pho Bo Vietnamese Beef Noodle

Pertama liat di wa grup code @trixie_gayatri enak banget terus banyak yang cooksnap pas liat mba @mayadesymegawati ah jadi ngiler apalagi udah lama ga tulis tulis resep๐Ÿ˜ญ๐Ÿ˜ญ mager amaaat. Terimakasih segenap grup wa code akhirnya memberikanku motivasi ๐Ÿ˜†๐Ÿ˜† untuk menulis kembali. #cookpadcommunity_depok

6 orang
1 jam 30 menit
Sapi Lada Hitam

Sapi Lada Hitam

Masak yang simpleยฒ aja pokoknya. Yang penting enak dan semua suka. Ternyata nak gadis pada sukaa. Horeeeeyyyy ๐Ÿ˜ #Semangcookhokya #CookpadCommunity_Semarang

4 orang
Iga sapi panggang saus bulgogi

Iga sapi panggang saus bulgogi

Saat anak-anak bosan makan nasi, kadang request menu bbq ala-ala resto. Jadilah sehari sebelumnya proses marinasi dengan bumbu, lalu diamkan di kulkas supaya meresap. Besoknya baru bisa dimasak. Kalau mau lebih seru, panggang dadakan dengan kompor portable, lalu makan bareng. Berasa makan bbq di resto all you can eat deh.. tapi lebih hemat dong, hihi

4 - 5 porsi
1 jam 20 menit
Sambal paru hati sapi tersimple

Sambal paru hati sapi tersimple

Berhubung saat perayaan idul adha kemarin dapet paru dan hati sapi, maka saya memutuskan untuk memasknya menjadi sambal. Mari kita cobaaaa hihihi

4 orang
45-60 menit
Gepuk Sapi

Gepuk Sapi

Ada daging sapi sekitar 500gr di kulkas..bosen kalo cuman di sop/di tumis..mari kita bikin gepuk sapi..rasanya manis gurih dan lembut.

5 orang
2 jam
128. Rendang Daging Sapi

128. Rendang Daging Sapi

Siapa yg msh ada stock daging kurban? Aku ๐Ÿ˜ Udh lama jg ga bikin rendang, tp ga pake santan ya jd agak pucat ๐Ÿคญ #MasakanKhasSumateraBarat #CookpadCommunity_Depok

Chinese braised beef shank (Sengkel Sapi Rebus)

Chinese braised beef shank (Sengkel Sapi Rebus)

Untuk merebus daging, di Hongkong sudah tersedia bumbu siap saji. Kali ini saya pakai bumbu dan juga saus yang sudah diracikkan agar lebih praktis.

3-4 orang
1 jam 10 menit
Beef Teriyaki ala Hokben

Beef Teriyaki ala Hokben

Enak banget gurih... bsk tinggal bikin saladnya..

3 org
1 jam
Tongseng Sapi

Tongseng Sapi

Makanan favorit saya dan keluargaโค๏ธ

Rawon Sapi (Bumbu Uleg Mix Bumbu Instan)

Rawon Sapi (Bumbu Uleg Mix Bumbu Instan)

Jd aku kalau masak lebih suka nge-mix bumbu halus uleg sendiri gitu dg bumbu instan. Menurut ku lebih mantep gt klo bumbu bikinan sendiri di mix sama bumbu instan.

8 orang
POKCOY JAMUR DAGING SAPI tumis saus tiram

POKCOY JAMUR DAGING SAPI tumis saus tiram

Saya mau ikutan plesiran ke Depok buat menu makanan hari ini. Baru kali ini ikutan gabung, tapi seru juga menambah resep makanan baru. Saya pilih resep ini menyesuaikan dengan bahan yang ada, rasanya enak dan cara buatnya juga mudah. cooksnap dari Dapur Airin. #plesirankedepok #sayurpokcoy #belajarbarengcookpad #CookpadCommunity_Tangerang

"Suop kentang wortel kulit Sapi"

"Suop kentang wortel kulit Sapi"

Ikutan mengolah bahan umbi atau umbi umbian maKanan.yg wenak pastinya familiar di sekitar kita๐Ÿ‘๐Ÿ˜˜๐Ÿฅฐ๐Ÿ™ #Barampaan #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommuniry_Pontianak #CookpadCommuniry_Borneo #CookpadIndonesia

1 porsi
45 menit
Tumis Daging Sapi

Tumis Daging Sapi

Mm ini memanfaatkan daging kurban si sebenernya karena bingung mau diapain lagi๐Ÿคฆ๐Ÿปโ€โ™€๏ธ

Beef Donburi

Beef Donburi

Hai cookpaders... Minggu ini Kakmin ngajak jalan - jalan ke Jepang ๐Ÿ‘๐Ÿ‘๐Ÿ‘ Donburi adalah makanan Jepang berupa nasi putih dengan berbagai macam lauk di atasnya seperti ikan, daging n sayuran yang di sajikan dalam mangkok yang besar. Source : Ira H Link resep asli ๐Ÿ‘‡ https://cookpad.com/id/resep/15645740-beef-donburi?invite_token=2iS6YUtTRH83qYcFkSgHQ1fG&shared_at=1635426787 #MasakBarengKakmin #ResepWongKito #CookpadCommunity_Palembang #MamiCay #Oktober21